Cara Buka Rekening Tahapan Xpresi Bank BCA

Tahapan Xpresi Bank BCA untuk Mahasiswa

Bank BCA menyediakan tabungan khusus buat anak muda dengan nama produk simpanan yaitu Tabungan Xpresi Bank BCA. 

Tabungan ini sangat cocok untuk para mahasiswa dan anak muda lainnya untuk memberikan kemudahan transaksi dan gaya hidup yang lebih praktis.

Tabungan Xpresi BCA tidak dilengkapi dengan Buku Tabungan melainkan hanya di fasilitas Kartu ATM dan E-Banking lainnya.

 

Kartu ATM Xpresi BCA dibuat dengan design yang menarik dan beragam dengan konten kreatif dan berkarakter, kamu bisa memilih lebih dari 50 jenis design kreatif yang unik.

Pembukaan Rekening Tahapan Xpresi BCA dapat dibuka di kantor cabang bank BCA dengan membawa beberapa persyaratan yang mudah.

Cukup membawa KTP dan Setoran Awal sebesar Rp 50 Ribu.

Bank BCA memfasilitasi kepada nasabah muda untuk bisa menggunakan rekening untuk melakukan berbagai transaksi.

Kamu bisa bergabung kedalam Komunitas Tahapan Xpresi, sebuah komunitas khusus untuk para pengguna tahapan xpresi bca , bergabung langsung melalui facebook.com/XpresiBCA dan Twitter @XpresiBCA.

Berfungsi berbagi pengalaman dalam menggunaan tabungan muda ini.

Keterangan Jumlah
Saldo minimum ditahan Rp 10.000
Biaya Kartu Rp 25.000
Biaya administrasi bulanan Rp 5.000
Biaya penutupan rekening Rp 5.000
Biaya Transaksi Tarikan dan Pemindahbukuan di Counter Teller dibawah limit kartu ATM Rp 15.000 per transaksi

 

Limit kartu sama dengan kartu Paspor BCA Silver

Keterangan Jumlah
Tarikan tunai Rp 7.000.000
Transfer antar rekening BCA

 

Jangan lupa untuk menggunakan Paspor Xpresi di merchant berlogo Debit BCA.

Selain sistem pembayaran yang mudah di kasir, juga bisa digunakan untuk menarik dana di ribuan ATM BCA, merchant berlogo Tunai BCA, ATM Prima, dan ATM jaringan Cirrus di seluruh dunia.

Baca Juga : Tahapan Bank BCA

1 Comment

Leave a Reply to Jemi Hayatullah

Your email address will not be published. Required fields are marked *