
Emas menjadi salah satu barang berharga yang sangat tepat untuk dijadikan investasi karena harganya yang cenderung naik, walaupun turun tidak terlalu jauh bahkan saat ini harga per gram emas sudah mencapai angka 1 jutaan.
Hal ini membuktikan bahwa menabung emas jauh lebih menguntungkan daripada hanya menyimpan uang di bank, sebab kalau anda menyimpan uang maka akan terkena yang namanya inflasi. [Read more…] about 5 Aplikasi Investasi Emas Online Terbaik Saat Ini