5 Cara Memperoleh Modal Usaha 2021
Membuka Usaha Butuh Modal Suatu hal yang banyak orang fikirkan sebelum memulai sebuah usaha atau usaha sudah berjalan tapi ingin dikembangkan, yaitu butuh modal usaha. Karena modal merupakan faktor terpenting dalam sebuah usaha yang akan dijalankan atau ingin dikembangkan. Modal usaha yang paling dominan selain pengalaman, keberanian dan networking (relasi) adalah Uang atau Dana. Ketika …