• Skip to primary navigation
  • Skip to main content
  • Skip to primary sidebar

INFOPERBANKAN

  • Home
  • Tentang Kami
  • Finance
  • Peluang Usaha
  • Disclaimer
You are here: Home / BNI / Pakai Kode Bank BNI 009 jika ingin transfer Antar Bank Ke BNI

Pakai Kode Bank BNI 009 jika ingin transfer Antar Bank Ke BNI

May 25, 2018 By Bima Setiya Wijaya S.Sos 2 Comments

kode bank bni

Setiap bank punya kode masing-masing, yang diperlukan ketika seseorang ingin melakukan transfer ke rekening antar bank.

Seperti mengirimkan uang dengan cara transfer dari BRI ke BNI, Mandiri ke BNI atau lainnya.

Pengirim wajib memasukan kode bank pada saat ingin transfer uang baik itu lewat SMS Banking, maupun ATM, dan sebagainya.

Penggunakan kode bank di wajibkan ketika anda transfer antar bank seperti itu.

Apabila kode bank tidak dimasukan, atau kode bank yang anda masukan tidak tepat maka proses transaksi transfer tidak dapat diproses alias GAGAL.

Kode bank dimasukan didepan nomor rekening tujuan.

Dapat kami contohkan sebagai berikut :

Andi merupakan nasabah bank mandiri, dan ingin transfer ke Budi yang merupakan nasabah BNI. Ketika Andi ingin transfer uang ke Budi maka anda harus menambahkan kode bank dengan cara menambahkan 009 pada awal nomor rekening Budi. 

Misal Rekening BNI Budi adalah 201023394949339 maka andi harus menambahkan kode 009 diawalnya. Sehingga menjadi : 009201023394949339. Ini dilakukan pada saat memasukan nomor rekening tujuan. 

Baca Juga :

  1. Cara Transfer dari BRI ke BNI lewat ATM
  2. Cara Transfer dari BCA ke BNI lewat ATM

Ketika anda melakukan transfer antar bank yang (bank yang berbeda) maka akan dikenakan biaya administrasi. Untuk besarnya tergantung rekening yang anda gunakan, namun pada umumnyab biayanya sebesar Rp6500, akan dipotong dari saldo tabungan.

Filed Under: BNI Tagged With: bank BNI, Kode Bank, Kode Bank BNI, Transfer Antar Bank

Reader Interactions

Comments

  1. Zulfikar says

    July 8, 2019 at 3:33 pm

    Mohon blokir rek 0815-89-884-8 atasnama Ibu Ida Kassim Krn telah melakukan penipuan kpd saya

  2. Rio dani saputra says

    September 7, 2019 at 6:26 pm

    8282807700234695

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published.

Primary Sidebar

Advertisement

PELUANG USAHA

Cara Menjadi Reseller Bronchips

Cara Menjadi Reseller Es Krim Campina Scoop Counter

Distributor Jaring Ikan Lubang 8 di Bandar Lampung

Cara Menjadi Reseller atau Dropship Minyak Telon Doodle

Cara Menjadi Reseller Zanana Chips

Peluang Berjualan Makanan di Marketplace

Jualan Sabun Klinskin lewat Facebook Ads Sangat Menggiurkan

Cara Dapat uang dari Youtube

Cara Mendapatkan Penghasilan 10 Juta Perbulan Dari Dropship Tanpa Modal

Bisnis Cetak Case Hp Custom yang Sangat Menjanjikan

Copyright © 2014–2021

  • HOME
  • FINANSIAL
  • PELUANG USAHA
  • BISNIS
  • WARALABA